Kehadiran sebuah booth baru di Lippo Plaza Bogor mencuri banyak mata. Kira-kira booth apakah itu? Booth “Twin Twin” ini menawarkan sesuatu yang unik yaitu siapapun bisa menikmati dua varian rasa minuman sekaligus. Dengan menggunakan cup yang memiliki sekat atau bisa disebut juga twin cup. Terdapat dua ukuran twin cup yang bisa dipilih yaitu X-Large dan…